Pesta Bunda Maria dari Guadalupe
Pada tanggal 9 Desember, A.D. 1531, Santa Perawan menampakkan diri di salah satu bukit disekitar Guadalupe kepada Juan Diego, seorang Indiann Meksiko. Informasi lebih lanjut tentang penampakan ini ada di bagian Penampakan Bunda Maria / Guadalupe.
Read more